Rangkaian Nama Bayi Laki Laki | D

Rangkaian nama bayi laki laki  lengkap dengan arti nama bayi pada tiap nama bayi laki laki islami untuk memudahkan dalam memilih nama nama anak yang sesuai dengan keinginan anda yang berawalan dari huruf D.

Memberi nama anak dengan kata kata islami merupakan salah satu keharusan bagi umat islam karena seperti yang sudah diketahui nama itu merupakan doa yang mana bisa jadi permohonan kita sebagai orang tua supaya anaknya kelak menjadi orang yang berguna bagi kedua orang tua,agama,dan bangsa.

Pilihan nama nama bayi untuk nama anak laki laki muslim datang dari bhs arab yang mempunyai makna nama yang indah, teman dekat nabi, keluarga nabi, tokoh sains islam yang mendunia dan banyak lagi rekomendasi nama bayi terutama untuk nama bayi laki laki islami yang sudah dirangkai jadi beberapa nama yang indah, nama yang gampang di ingat serta modern.


 Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Berawalan Huruf D :


Dhiaurrahman Zahid Hamizan 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang memiliki sinar yang pengasih, pintar, kuat dan tampan serta menjauhkan diri dari kemewahan
Dhiaurrahman Artinya : Sinar, cahaya yang pengasih
Zahid Artinya : Yang menjauhkan diri dari kemewahan
Hamizan Artinya : Pintar, kuat dan tampan

Din Fahmi Fakhrudin 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang memahami ketaatan agama dan membanggakan
Din Artinya : Balasan, anugerah, ketaatan
Fahmi Artinya : Paham
Fakhrudin Artinya : Kebanggaan agama

Dzaka Anis Al-Karim 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang pandai, ramah dan mulia
Dzaka Artinya : Pandai; pintar; cerdas
Anis Artinya : Ramah; sopan
Al-Karim Artinya : Yang Maha Mulia

Dzakawan Raihan 
Arti Nama Rangkaian : Pohon yang sedap baunya dan harum semerbak
Dzakawan Artinya : Harum baunya (Arab)
Raihan Artinya : Pohon yang sedap baunya (Arab)

Dzaki Buhairil Ma'arif 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang pintar menpunyai berilmu banyak bagaikan samudra
Dzaki Artinya : Pintar; pandai; cerdas
Buhairil Artinya : Samudra; lautan
Ma'arif Artinya : Berilmu; berpengetahuan; kebijaksanaan

Dzaki Ibadurrahman 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang pintar dari para hamba Allah Yang Maha Pengasih
Dzaki Artinya : Pintar; cerdas
Ibadu Artinya : Para hamba-Nya
Ar-Rahman Artinya : Yang Maha Pengasih

Dzaki Misdaq Mu'tashim 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki cerdas yang jujur bertutur dan mampu menjaga dari perbuatan dosa
Dzaki Artinya : Cerdas, pandai
Misdaq Artinya : Jujur bertutur
Mu'tashim Artinya : Terpelihara dari dosa

Dzaki Rahmatullah 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki pintar yang memperoleh barokah Allah
Rahmatullah Artinya : Rahmat; barokah Allah
Dzaki Artinya : Pintar; cerdas; pandai

Dzakwanul Karim 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang baunya wangi semerbak dan mulia
Dzakwanu Artinya : Wangi; harum semerbak
Al-Karim Artinya : Yang Maha Mulia

Dzaky Dzulhilmi Abdurrohman 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang cerdas dan penyabar serta menjadi hambanya Yang Maha Pengasih
Dzaky Artinya : Cerdas, pandai
Dzulhilmi Artinya : Penyabar, penyantun
Abdurrohman Artinya : Hamba Yang Maha Pengasih

Dzaky Sayyaf 
Arti Nama Rangkaian : Ahli pedang yang cerdas
Dzaky Artinya : Cerdas, pandai (Arab)
Sayyaf Artinya : Ahli pedang (Arab)

Dziban Hatim 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki pencegah kesesatan untuk mensucikannya
Dziban Artinya : Pencegah; penghalau
Hatim Artinya : Suci; murni

Dzihni Labib Salim 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang berakal sehat dan selamat dari penyimpangan berpikir
Dzihni Artinya : Akal; nalar, rasio
Labib Artinya : Sehat akal; pikir; nalar
Salim Artinya : Selamat; damai

Dziyab Mahasin 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki kaya harta gemar berbuat kebaikan dengan hartanya
Dziyab Artinya : Kaya harta benda
Mahasin Artinya : Kebaikan; amal

Dzubyanul Arif Bililmi
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang bijaksana yang haus dengan ilmu
Dzubyanul Artinya : Haus; dahaga
Arif Artinya : Bijaksana
Bililmi Artinya : Ilmu; pengetahuan

Dzul Kirom Al-Munawwar 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang mempunyai kemuliaan dengan pancaran cahaya
Dzul Artinya : Mempunyai; memiliki
Al-Kirom Artinya : Kemuliaan
Al-Munawwar Artinya : Bercahaya; bersinar

Dzulfadli Salim Hauzan 
Arti Nama Rangkaian : Manusia laki-laki yang memiliki kelebihan dan terhindar dari bencana
Dzulfadli Artinya : Yang memiliki kelebihan
Salim Artinya : Terhindar dari bencana
Hauzan Artinya : Makhluk manusia

Dzulfikar Al-Husam 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki bagaikan pedang Rasullullah SAW yang tajam
Dzulfikar Artinya : Nama pedang Rasullullah SAW
Al-Husam Artinya : Tajam; runcing

Dzulfikar Thufail 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki bagaikan pedang Rasullullah SAW yang Halus
Dzulfikar Artinya : Nama pedang Rasulullah SAW
Thufail Artinya : Halus; lembut

Dzulhannan Mubarak 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang penuh kasih sayang dan dirahmati
Dzulhannan Artinya : Penuh; banyak kasih sayang
Mubarak Artinya : Dirahmati; diberkahi; dikaruniai; dianugrahi

Dzulhijjah Mufid Khairuddin 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang dilahirkan pada bulan Dzulhijjah yang memberi manfaat dan kebaikan agama
Dzulhijjah Artinya : Bulan Dzulhijjah
Mufid Artinya : Memberi manfaat; faedah
Khairuddin Artinya : Kebaikan agama

Dzulhilmi Rizqy Abdurrohman 
Arti Nama Rangkaian : Seorang penyabar dan penyantun dan merupakan Hamba-Nya yang Maha Pengasih serta dapat dimudahkan rizki
Dzulhilmi Artinya : Penyabar, penyantun
Rizqy Artinya : Rezeki
Abdurrohman Artinya : Hamba-Nya yang Maha Pengasih

Dzulqa'dah Muti At-Taysir 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang dilahirkan pada bulan Dzulqa'dah yang mendatangkan kemudahan
Dzulqa'dah Artinya : Bulan Dzulqa'dah
Muti Artinya : Mendatangkan; memberikan
At-Taysir Artinya : Kemudahan

Dzumalin Rahim 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang kaya harta dan pengasih
Dzumalin Artinya : Kaya harta
Rahim Artinya : Yang Maha Pengasih; pemberi 

Dadi Priya Prayitna 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang selalu waspada dalam menghadapi tantangan hidup
Dadi Artinya : Jadi
Priya Artinya : Laki-laki
Prayitna Artinya : Berhati-hati, waspada

Daffa Arya Ghossan 
Arti Nama Rangkaian : Pembela kebenaran bagi siapa saja dan akan selalu memberikan kesejukkan di mana pun dia berada
Dafa, Daffa Artinya : Pembela, orang yang punya pertahanan yang kuat Pembela (Arab)
Arya Artinya : Putra (Sansekerta)
Ghossan Artinya : Memberikan kesejukkan (Arab)

Daffa Bunyanuddin 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang sebagai penjaga bangunan agama
Daffa Artinya : Penjaga; pengawal
Bunyan Artinya : Bangunan; gedung
Ad-Din Artinya : Agama

Daffa Hafizh 
Arti Nama Rangkaian : Banyak memiliki pertahanan dri dan memelihara sesuatu
Daffa Artinya : Banyak memiliki pertahanan diri (Arab)
Hafizh Artinya : Memelihara sesuatu (Arab)

Daliman Pramana Prasetya 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki gesit dan waspada yang setia terhadap janji (komitmen tinggi)
Daliman Artinya : Laki-laki gesit
Pramana Artinya : Waspada, mawas diri
Prasetya Artinya : Berjanji

Danadyaksa Hernando Yusuf 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang menjadi penjaga kemakmuran, gagah berani serta terkenal ketampanannya
Danadyaksa Artinya : Penjaga kemamkmuran
Hernando Artinya : Gagah berani, suka berpetualang
Yusuf Artinya : Nabi Yusuf As yang terkenal dengan ketampanannya

Danial Wijaya Ramadhan 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang hikmat dengan ketenangan di dalam bulan yang suci
Danial Artinya : Berpengetahuan, bijak, hikmat
Wijaya Artinya : Kemenangan
Ramadhan Artinya : Bulan suci ramadhan

Dary Hamidudin 
Arti Nama Rangkaian : Orang yang arif dan agamanya terpuji
Dary Artinya : Orang yang arif (Arab)
Hamidudin Artinya : Agamanya terpuji (Arab)

Demetrio Izzudin Ardani 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang menjadi penutup bumi yang suci dan penuh kemuliaan agama
Demetrio Artinya : Penutup bumi
Izzudin Artinya : Kemuliaan agama
Ardani Artinya : Suci

Dhafir Tsabit 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang mendapatkan kemenangan tangguh (tak terkalahkan)
Dhafir Artinya : Menang; juara
Tsabit Artinya : Tangguh; tetap; kuat; kokoh

Dhahir Tamam 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang gemar menolong dengan sempurna
Dhahir Artinya : Menolong; membantu
Tamam Artinya : Sempurna; lengkap

Dhaifullah Al-Basyir 

Arti Nama Rangkaian : Sebagai tamu Allah yang mengantarkan berita menyenangkan mengenai agama
Dhaifullah Artinya : Tamu Allah
Al-Basyir Artinya : Pengantar berita senang; gembira; bagus

Dhaifullah Al-Muhtaram
Arti Nama Rangkaian : Sebagai tamu Allah yang terhormat
Dhaifullah Artinya : Tamu Allah
Al-Muhtaram Artinya : Terhormat; dimuliakan

Dhamirus Safwan
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang langsing sebagai rekan dekat sekali
Dhamirus Artinya : Langsing; semampai; proporsional
Safwan Artinya : Rekan dekat sekali; teman; kawan akrab

Dhiau Al-Haq
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang memancarkan nur kebenaran
Dhiau Artinya : Pancaran nur; cahaya; sinar
Al-Haq Artinya : Yang Maha Benar

Dhiauddin Al-Munir 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang memancarkan cahaya agama yang terang
Dhiau Artinya : Pancaran cahaya; nur; sinar
Ad-Din Artinya : Agama
Al-Munir Artinya : Terang; jelas

Dhiaulhaq Faqih Arrahman 
Arti Nama Rangkaian : Laki-laki yang paham dengan cahaya haq dari Yang Maha Pengasih
Dhiaulhaq Artinya : Sinar, cahaya haq
Faqih Artinya : Yang mengerti, Paham
Arrahman Artinya : Yang Maha Pengasih

Loading...
Nama Bayi Laki Laki
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z

Nama Bayi Perempuan
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z